Semestinya Bahagia


Semestinya Bahagia


Sepercik rasa,tak pernah kau lupa
tercermin disetiap tutur,cara,dan segalamu
setiap langkah..setiap doamu
seakan tawa selalu binar bahagia


Bisa ku jamah
setiap rasa,pedih dan hancurmu...
bisa ku rasa
jeritan yang mengoyak kalbumu


tertawa ku mengangis
karena kau sosokku
sudah terluka oleh hidup
hidup yang remukkan hidupnya..


menjerit aku dalam diam
SEMESTINYA KAU BAHAGIA!!!


kemarilah mentari
kumohon keringkan lukanya
luka bias yang menganga


keringkan juga airmatanya..
karena aku..
menginginkannya bahagia..
demi aku,untuk mamaku...

posted under |

0 comments:

Post a Comment

Newer Post Older Post Home

Translate

Twitter

What do you think?


Recent Comments